Jika Sholat Tidak Diterima selama 40 hari, apakah tetap wajib mengerjakan sholat?
PAIBP
PAIBP
Jawaban:
tidak diterima salatnya selama 40 hari? makna dari "tidak diterima" adalah "tidak mendapat pahala." Sehingga, kalau ia mengerjakan salat, salatnya sah dan kewajibannya telah gugur.
Penjelasan: